"GOROWEK",demikian nama kampung tempat tinggal saya,nama Desanya adalah Mekarlaksana.
tepatnya berada di Kecamatan Cikancung,Kabupaten Bandung.
Yaitu sisi timur di Bandung,yang mendekati perbatasan Garut.
Awal April 2013 Desa kami mendapat kunjungan Seorang Ahli Pertanian yang bernama Hartono,yang bermaksud akan berkebun pisang di desa kami.
Tanpa panjang lebar maka Bapak Hartono dan Team langsung saja meninjau lokasi,membuat perencanaan dan membentuk team kerja.
Waktu itu team kerja sebagian didatangkan dari Jawa Tengah sebanyak 11 personil,lalu dari desa kami sebanyak 4 Personil,(salah satu diantaranya adalah saya ( Haji Omon ).
Saya dan Bapak Hartono. |
Membersihkan Alang-alang,Membuka lahan tanam |
Kegiatan tersebut berlangsung terus sampai sekarang (April 2014),karena lahan yang akan ditanami sebenyak 50 Hektare.
Bibit pisang nya didatangkan dari Boyolali Jawa Tengah.
Pak Ari Salatiga yg mengantarkan Bibit pisang. |
Persiapan Bibit Pisang Raja-bulu untuk ditanam |
Tidak ada komentar:
Posting Komentar